Menu

Mode Gelap
 

Miris !!! Banyak Ambulance di Puskesmas Pandeglang Tidak Laik Jalan

- Nusanews.co

11 Jan 2025 05:06 WIB


					Miris !!! Banyak Ambulance di Puskesmas Pandeglang Tidak Laik Jalan (Gambar Ilustrasi) Perbesar

Miris !!! Banyak Ambulance di Puskesmas Pandeglang Tidak Laik Jalan (Gambar Ilustrasi)

NUSAKATA.COM – Pelayanan Kesehatan Masyarakat merupakan hak dasar bagi warga masyarakat yang tidak melihat status sosialnya.

Tidak hanya memberikan pelayanan medis, juga harus memberikan pelyanan lain termasuk sarana dan prasaranan yang dibutuhkan warga masyarakat.

Tempat pelayanan kesehatan yang paling dekat dengan warga masyarakat kuhusnya ditingkat bawah yaitu Puskesmas atau Pusat Kesehatan Masyarakat yang berada di tiap-tiap Kecamatan.

Ambulan satu-satunya modal trasportasi yang menunjang pelayanan masyarakat khususnya di Puskesmas.

Namun, sangat disayangkan Ambulan yang ada tiap puskesmas banyak yang tidak laik jalan, tapi dipaksakan jalan membawa pasien atau petugas medis.

Saat ditemui satu Sopir Ambulan Puskesmas Kabupaten Pandeglang sebut saja (A) mengatakan, bahwa Ambulan yang beliau bawa setiap hari sangat tidak laik jalan, karena tidak ada biaya perawatan kendedaraan.

“Pernah beberapa kali rem blong dan oli hampir setahun tidak diganti baru,” Katanya. Sabtu (11/1/2025)

Dan ini terjadi bukan Ambulan di tempatnya saja bekerja, juga di puskesmas lain mengalami hal yg sama.

Pungsi Ambulan di Puskesmas yaitu untuk mengantarkan pasien rujukan dan membawa tenaga medis baik ke Rumah sakit maupun ke Desa desa memberikan penyuluhan.

Mengingat hal tersebut supir ambulance berharap ada perhatian dan alokasi biaya perawatan kendaraan Ambulance. (Alif)

Baca Lainnya

DPKPP Pandeglang Diduga Abaikan Tanggung Jawab, Masyarakat Sampai Bangun Rumah Mandiri

12 February 2025 - 15:58 WIB

Warga Diminta Tahan Emosi Terkait Penangkapan di Padarincang Serang

12 February 2025 - 02:48 WIB

Babinsa Koramil 0602-09/Cikeusal Gelar Sosialisasi Di Sekolah Dasar Negeri 1 Cikasap

11 February 2025 - 22:23 WIB

Kekayaan Andra Soni Jauh di Bawah Lima Kepala Dinas di Banten, Ini Daftarnya

11 February 2025 - 09:55 WIB

Polda Metro Jaya Menyita Barang Bukti Dugaan Pemerasan Nikita Mirzani Terhadap Reza Gladys

11 February 2025 - 07:28 WIB

SPAM KSPN Diserahkan kepada Pemkab Pandeglang Melalui Perumdam Tirta Berkah

11 February 2025 - 07:27 WIB

Trending di News