Menu

Mode Gelap
 

Wakil Bupati Lahat Launching Program Upek Kampek

- Nusakata

10 Dec 2025 09:31 WIB


					Wakil Bupati Lahat Launching Program Upek Kampek. (Foto Peresmian/Ist) Perbesar

Wakil Bupati Lahat Launching Program Upek Kampek. (Foto Peresmian/Ist)

NUSAKATA.COM – Pemerintah Kabupaten Lahat melalui dinas sosial meluncurkan Program Launcing Penanggulangan Kemiskinan di Kebupaten Lahat di tingkat Kelurahan.

Pertama di Kelurahan Talang Jawa Selatan RT.018 langsung di buka oleh Wakil Bupati Lahat Widia Ningsih, di dampingi oleh Kepala Dinas Sosial Lahat, Ekman Mulyadi, Kepala Bapeda Lahat, Camat Lahat, juga dihadiri oleh enam belas Kelurahan serta para tamu undangan. Selasa, (09/12/2025),

Kapala Dinas Sosial Kabupaten Lahat Ekman Mulyadi menyampaikan,
Launcing Program Kampung Upek (kampek) Pemerintah Kabupaten Lahat bermaksud untuk mengetahui serta menekan angka kemiskinan keluarga di tingkat kelurahan dan warga yang menerima bantuan benar – benar keluarga tergolong tidak mampu.

Widia Ningsih, menyampaikan Program Kampung Upek (kampek) ini dapat mengecek terlebih dahulu apakah memang warga tersebut layak untuk mendapatkan bantuan seperti mereka mempunyai usaha.

Kata dia, Ini bisa mendapat tambahan untuk modal usaha yang dapat di jalankan dan bisa berkelanjutan dalam mendukung perekonomian masyarakat setempat yang bisa mandiri.

“Yang tidak tergantung pada bantuan lain dengan penerima PKH atau BPNT itu sipatnya reguler,” paparnya.

Lurah Talang Jawa Selatan, Willy Andreas. SE, menyampaikan dengan adanya launhcing kampung upek (kampek) ini sangat merespon dengan adanya program pemerintahan.

“Ini dapat kami jadikan acuan kedepan dalam menjalankan program pemerintah. Selanjutnya dapat kami mengecek warga yang benar -benar layak mendapatkan bantuan tersebut dalam mendorong perekonomian warga yang berkelanjutan,” ucapnya.(ROBBY)

Baca Lainnya

Menerima Penghargaan Sebagai Pemerintah Daerah Dengan Implementasi 100% SIPD RI Online 

30 January 2026 - 14:19 WIB

Fakultas Hukum Universitas Samawa Buka Penerimaan Mahasiswa Baru 2026/2027

29 January 2026 - 20:25 WIB

KKN 27 Unimal Tegaskan Sikap: Bullying Kekerasan Yang Mengancam Masa Depan Anak

26 January 2026 - 20:34 WIB

Mahasiswa KKN Dorong UMKM Desa Jagabaya Naik Kelas Lewat Strategi Digital Marketing Berkelanjutan

22 January 2026 - 21:52 WIB

Kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok VI Desa Jagabaya, Kecamatan Warungunung, Kabupaten Lebak menggelar Workshop Digital Marketing bertema “Strategi Digital Marketing Efektif untuk Meningkatkan Penjualan di Era Digital”, Senin (19/1/2026).

Viral, Jalan Rabat Beton Menuju Sawah Rapuh Dan Tambal Sulam

22 January 2026 - 20:32 WIB

Penantian Panjang Terwujud, Bupati Dompu Serahkan Simbolis Lima Ribuan SK PPPK Paruh Waktu

21 January 2026 - 14:37 WIB

Trending di Daerah