Menu

Mode Gelap
 

Presma STKIP Mutiara Banten Nilai Adanya Kecacatan Pada Pelantikan dan BIMTEK KPPS 2024

- Nusakata

30 Jan 2024 15:10 WIB


					Presma STKIP Mutiara Banten Nilai Adanya Kecacatan Pada Pelantikan dan BIMTEK KPPS 2024 Perbesar

PANDEGLANG – Pelantikan dan Bimtek yang di laksanakan pada 29 Januari 2024 menuai berbagai polemik,mulai dari Biaya transport yang tidak sesuai bahkan sampai ada yang tidak di bayarkan dan di tunggak dengan alasan dana belum turun

Pirman Hidayatullah Presma STKIP Mutiara Banten mengatakan bahkan ada beberapa keluhan dari anggota KPPS yang di lantik dan mengikuti BIMTEK di kabupaten Pandeglang,Mulai dari uang transport yang hanya di bayarkan 50rrb bahkan sampai ada yang 30rb

“Hasil penelusuran kami di lapangan banyak anggota KPPS yang mengeluh pada pelantikan dan Bimtek kemarin,dari ATK yang harus di bawa sendiri bahkan uang transport yang di berikan bahkan ada yang di tahan dengan alasan belum turun”

“Ini terjadi di beberapa kecamatan yang ada di pandeglang” jelasnya.

Pada selasa,30 Januari 2024 ada laporan kembali bahwa para anggota ini di minta ke kecamatan untuk diberikan uang transport,ternyata uang transport yang di berikan sekitar 100rb yang tidak sesuai dengan ketentuan anggaran yang berlaku

Para anggota KPPS yang di lantik ini mengaku bahwa uang yang di terima tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku, ketika mereka pelantikan dan bimtek tidak di berikan uang sama sekali dengan alasan “belum turun”, Tapi pada selasa, 30 januari tadi mereka berbondong-bondong ke kecamatan untuk mengambil uang dan dapati hanya 100rb dalam amplop itu.”

Pirman juga meminta KPU Kabupaten Pandeglang menindak dan menulusuri dengan jelas perihal polemik ini, karena anggota KPPS merupakan salah satu garda pernting dalam pemilihan umum bahkan di lihat dari tahun-tahun kemarin yang banyak menelan korban.

“Adapun KPU pandeglang untuk memberikan perhatian pada anggota KPPS baik dari sisi anggaran maupun kondisi dari anghota KPPS jangan sampai menelan kembali banyak korban seperti tahun-tahun lalu.” tutupnya**

Baca Lainnya

KKN 27 Unimal Tegaskan Sikap: Bullying Kekerasan Yang Mengancam Masa Depan Anak

26 January 2026 - 20:34 WIB

Mahasiswa KKN Dorong UMKM Desa Jagabaya Naik Kelas Lewat Strategi Digital Marketing Berkelanjutan

22 January 2026 - 21:52 WIB

Kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kelompok VI Desa Jagabaya, Kecamatan Warungunung, Kabupaten Lebak menggelar Workshop Digital Marketing bertema “Strategi Digital Marketing Efektif untuk Meningkatkan Penjualan di Era Digital”, Senin (19/1/2026).

Viral, Jalan Rabat Beton Menuju Sawah Rapuh Dan Tambal Sulam

22 January 2026 - 20:32 WIB

Penantian Panjang Terwujud, Bupati Dompu Serahkan Simbolis Lima Ribuan SK PPPK Paruh Waktu

21 January 2026 - 14:37 WIB

Sidang Senat Terbuka Dalam Rangka Yudisium Dan Wisuda Program Sarjana Dan Magister

21 January 2026 - 01:55 WIB

Penilaian SKP ASN Disorot, Pemuda Muhammadiyah SBB Desak Bupati Evaluasi Tim Penilai

20 January 2026 - 20:20 WIB

Pemuda Muhammadiyah Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) kembali menyoroti proses penilaian Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten SBB yang dinilai tidak berjalan objektif dan berpotensi merugikan aparatur secara administratif.
Trending di Daerah