Menu

Mode Gelap
 

Peduli Yatim Piatu PT. Andara Berkah Abadi Dan Muspika Kecamatan Picung Adakan Santunan

- Nusakata

24 Nov 2023 04:45 WIB


					Peduli Yatim Piatu PT. Andara Berkah Abadi Dan Muspika Kecamatan Picung Adakan Santunan Perbesar

PANDEGLANG – bertempat Dikantor Kecamatan Picung Kabupaten Pandeglang PT Andara Berkah Abadi (ABA) Bersama Desa dan Muspika Kecamatan Picung adakan Santunan untuk kurang lebih 150 Anak Yatim pada Jumat 24 November 2023.

Ade Emon Selaku Direktur Manajemen dalam sambutannya menyampaikan semoga sekedar bantuan yang diberikan ini,bisa setidaknya bermanfaat dan Berkah untuk para penerima santunan.

“Santunan yang kami berikan ini sebenarnya tidak seberapa,tapi setidaknya bisa jadi bermanfaat dan berkah.Aamiin.ucap Ade Emon.

Kemudian Ade Emon lebih lanjut mengatakan pada sambutannya,minta Doa’nya semoga PT ABA kedepannya bisa lebih maju dan berkembang,dan senantiasa bisa terus berbagi kepada sesama.

“Ketika seseorang diberikan Rizqi lebih oleh Allah SWT,tentunya kita harus bisa berbagi, karena mari kita Berdoa’ bersama semoga PT ABA kedepannya bisa lebih maju dan berkembang,” pungkas Ade Emon.

Terselenggaranya kegiatan Santunan inipun Camat, Kapolsek,Danramil Kecamatan Picung, apresiasi terhadap PT ABA yang sudah memberikan Santunan kepada Warga Dikecamatan Picung.

Salah saorang Penerima Santunan Ranti mengucapkan terimakasih banyak,dan mendoa’kan,semoga PT ABA Ruzqinya makin bertambah.

“Terimakasih kepada PT ABA yang sudah memberikan santunan kepada kami,semoga rizqinya makin bertambah,”ujar Ranti.

reporter:aep


Baca Lainnya

Jalan Rusak Parah Diduga Akibat Proyek Bang Andra, Warga Nambo Tuntut Tanggung Jawab

3 January 2026 - 20:28 WIB

BLT Dana Desa 16 KPM Tak Dibagikan, Diduga Kades dan Bendahara Desa Salapraya Bermain

3 January 2026 - 11:30 WIB

Membuka Perkemahan Akhir Tahun 2025 Di Selenggarakan Oleh Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Lahat

31 December 2025 - 22:52 WIB

RDP Kasus Safa Az-Zahra Menghangat, DPRD Lahat Soroti Krisis Empati dan Evaluasi Pelayanan

29 December 2025 - 21:59 WIB

Gebyar Amal Untuk Aceh Dan Pentas Seni Berlangsung Meriah, Terkumpul Donasi Rp10,7 Juta

28 December 2025 - 18:25 WIB

Persalinan Darurat di Pangkalan Ojek Sodong, Aksi Sigap Bidan dan Warga Selamatkan Ibu dan Bayi

28 December 2025 - 16:30 WIB

Trending di Daerah