Menu

Mode Gelap
 

Mahasiswa KKN Melayu mengadakan Diskusi Dengan Kepala Dusun Dan Pemuda-Pemudi Setempat

- Nusakata

24 Jul 2024 04:27 WIB


					Mahasiswa KKN Melayu mengadakan Diskusi Dengan Kepala Dusun Dan Pemuda-Pemudi Setempat Perbesar

Nusakata.com – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Melayu Serumpun Dusun Suka Mulia II, Kec. Tenggulun mengadakan dengan kepala Dusun dan pemuda-pemudi setempat pada Senin (22/7/2024).

Rapat ini bertujuan untuk membahas program “peningkatan visi misi remaja Masjid” yang digagas oleh Rahmat Drajat beserta tim KKN Melayu Serumpun Dusun Suka Mulia II Kec. Tenggulun.

Dalam pertemuan tersebut, Rahmat Drajat menjelaskan bahwa program ini bertujuan untuk mengaktifkan kembali remaja Masjid Baitul Makmur di Dusun Suka Mulia II, Kec. Tenggulun. “Kami ingin membangun kinerja yang kuat antara mahasiswa dan para remaja Masjid setempat untuk menciptakan kolaborasi yang bermanfaat.” Ujar Drajat.

Bapak Cahya Suprianto Kepala Dusun Suka Mulia II Kec.Tenggulun menyambut baik inisiatif ini. Beliau sangat mendukung semangat kerjasama dari mahasiswa KKN Melayu Serumpun dan menekankan pentingnya dukungan dari berbagai pihak.

“Kami Pemuda pemudi siap untuk mendukung setiap kegiatan teman-teman mahasiswa, selama kegiatan tersebut bersifat positif”. Ungkap Bapak Cahya Suprianto.

Pertemuan itu dilanjutkan dengan diskusi antara mahasiswa KKN dan remaja masjid Baitul Makmur terkait kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan mahasiswa KKN di Dusun Sukamulia II.

Baca Lainnya

Tembok Penahan Tanah Milik Sekolah Dasar Harus Timpa Motor dan Gerobak

3 July 2025 - 12:07 WIB

Di Tengah Riuh Dunia, Mahasiswa Suarakan Sunyi: Posko Aduan Pendidikan BEMNUS Banten Resmi Dibuka

2 July 2025 - 22:55 WIB

PC IPNU IPPNU Pandeglang Gelar Turba Ke-4 di Kecamatan Cisata, Perkuat Sinergi Organisasi Pelajar NU

29 June 2025 - 19:49 WIB

Kasus Gagal Studi Tour SMAN 1 Wanasalam: 5 Tahun Tanpa Kejelasan, Alumni Desak Pengembalian Dana

29 June 2025 - 17:33 WIB

Singgung Ratusan Siswa Tak Lancar Baca di Bali, PD PAFI Gelar Seminar Hypnoparenting

28 June 2025 - 18:24 WIB

Pelantikan Pengurus Daerah Forum TBM Kabupaten Pandeglang Periode 2024–2029

25 June 2025 - 22:55 WIB

Trending di Pendidikan