Menu

Mode Gelap
 

Mahasiswa Cilegon Apresiasi Kinerja Bawaslu Cilegon

- Nusanews.co

29 Oct 2024 16:08 WIB


					Mahasiswa Cilegon Apresiasi Kinerja Bawaslu Cilegon Perbesar

Nusakata.com – Gerakan Mahasiswa Peduli Sosial (GMPS) Kota Cilegon mengapresiasi Bawaslu dalam penanganan pelanggaran yang terjadi di Kota Cilegon. Selasa (29/10/2024)

Mendekati Pilkada 2024 yang akan di selenggarakan pada tanggal 27 November 2024, Ketua Gerakan Mahasiswa Peduli Sosial (GMPS) Kota Cilegon Saudara Rohman melakukan silaturahmi dengan Bawaslu terkait penanganan persiapan Pilkada 2024.

Ketua Gerakan Mahasiswa Peduli Sosial (GMPS) Cilegon saudara Rohman, memandang sejauh ini Bawaslu sudah berhasil dalam membuat responsif dan kondusifitas di Kota Cilegon .

“Tadi saya silaturahmi dengan Bawaslu, disini silaturahmi dimaksudkan untuk mengevaluasi dan perkembangan persiapan Pilkada ini dan Bawaslu memberikan pemaparan terkait Pilkada ini baik secara persiapan dan pelanggaran dan syukurnya semua kondusif serta responsifitas Bawaslu juga baik,” Ungkap nya.

Ia juga menambahkan bahwa Bawaslu Cilegon juga berhasil memberikan pemahaman kepada masyarakat melalui sosialisasi pentingnya melaporkan jika terjadi pelanggaran yang ada.

“Sosialisasi terkait pentingnya melaporkan adanya pelanggaran juga berhasil di sampaikan kepada masyarakat, saya apresiasi karena Bawaslu kota Cilegon sudah berusaha semaksimal mungkin melakukan tugasnya,”imbuhnya.

Ia juga berharap Bawaslu Cilegon terus konsisten dalam mensukseskan pilkada 2024 ini, agar dalam pelaksanaan pilkada berjalan dengan baik kedepan.

“Harapan saya Bawaslu Cilegon terus seperti ini, responsif dan cepat tanggap dalam hal pelaporan pelanggaran yang terjadi agar pilkada 2024 ini kedepannya terus baik dan kondusif,” tutupnya. ***

Baca Lainnya

Dua Pria Pengedar Shabu 2,83 Gram Warga Simpasai di Bekuk

12 February 2025 - 15:44 WIB

Iim Mukhoiri Adhan & Muhammad Lutfi Fauzi Pimpin BEM UPG 2025-2026, Terpilih Secara Aklamasi!

12 February 2025 - 11:49 WIB

Warga Diminta Tahan Emosi Terkait Penangkapan di Padarincang Serang

12 February 2025 - 02:48 WIB

Babinsa Koramil 0602-09/Cikeusal Gelar Sosialisasi Di Sekolah Dasar Negeri 1 Cikasap

11 February 2025 - 22:23 WIB

Yayasan Abu Tanoh Mirah Melaporkan Penyerobotan Lahan Kebun Sawit di Aceh

11 February 2025 - 17:18 WIB

Perayaan HUT ke-23 AMPG, Bamsoet Dorong Peran Generasi Muda dalam Pembangunan 

11 February 2025 - 16:05 WIB

Trending di Daerah