Menu

Mode Gelap
 

Karang Taruna Desa Bolang Gelar Turnamen Sepak Bola Bociss Cup

- Nusakata

18 Oct 2023 06:04 WIB


					Karang Taruna Desa Bolang Gelar Turnamen Sepak Bola Bociss Cup Perbesar

LEBAK-kegiatan turnamen sepak bola tarkam yang di laksanakan di lapangan pilot skiem tepat nya di desa bolang RT 008/RW 002 Kecamatan Malingping Kabupaten Lebak dengan di ikuti 64 tiem (18/10/2023 ).

Selain ajang silaturahmi, kegiatan tersebut juga bertujuan memajukan pesepak bola indonesia dengan melahirkan bibit-bibit Atlit dibidang sepak bola yang bekerjasama dengan panitia bociss (legenda dari bolang ci pendey sumberwaras senang hati), karang taruna dan Pemdes Desa Bolang dengan menggaet sponsor toko olla yang mendukung penuh kegiatan turnamen ini.

Ketua Karang Taruna Desa Bolang, Manta mengatakan, pihaknya mengaku bahwa kegiatan turnamen sepak bola ini mudah – mudahan bermanfaat bagi pemuda yang khususnya ada di wilayah bolang dapat menjadi kualitas diri menuju sportivitas antar team dan profesional sampai tingkat nasional dan melahirkan bibit-bibit atlit pesepak bola yang berkualitas.

“Mudah-mudahan ajang silaturahmi ini bisa menunjukan sportivitas para pemain untuk uji mental serta skil para pemain, agar tidak hanya menjadi ajang silaturahmi antar pesepak bola, juga bisa melahirkan para pesepak bola yang berkualitas yang mampuh bersaing ketingkatan lebih tinggi lagi,katanya

 

Selain itu ditempat yang sama, senada di tutur kan ma’rup selaku panitia pelaksana, pihaknya mengaku peserta yang mendaftar berjumlah 64 peserta yang tersebar diwilayah Banten, iya juga mengatakan kegiatan ini bukan hanya di ikuti antar kampung yang berada diwilayah Lebak Selatan melainkan ada oula peserta yang mendengar informasi kegiatan ini dari luar Kabupaten Lebak, yakni Kabupaten Pandeglang

“Dari 64 tiem yang mengikuti turnamen ada yang dari picung dan munjul Kbaupaten Pandeglang, diharapkan kegiatan ini sebagai ajang untuk mewadahi hoby pesepak bola khususnya di lebak selatan juga sebagai ajang silaturahmi bagi para pecinta olahraga sepak bola, tentu dengan menjunjung tinggi sportifitas serta profesionalitas. Ujarnya (Ence/Red)

Baca Lainnya

Membuka Perkemahan Akhir Tahun 2025 Di Selenggarakan Oleh Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Lahat

31 December 2025 - 22:52 WIB

RDP Kasus Safa Az-Zahra Menghangat, DPRD Lahat Soroti Krisis Empati dan Evaluasi Pelayanan

29 December 2025 - 21:59 WIB

Gebyar Amal Untuk Aceh Dan Pentas Seni Berlangsung Meriah, Terkumpul Donasi Rp10,7 Juta

28 December 2025 - 18:25 WIB

Persalinan Darurat di Pangkalan Ojek Sodong, Aksi Sigap Bidan dan Warga Selamatkan Ibu dan Bayi

28 December 2025 - 16:30 WIB

HIMA-AP Kabinet Cakrabhiyasa Salurkan Bantuan kepada Korban Bencana Melalui Program “PEUHABA”

26 December 2025 - 09:26 WIB

Silaturahmi Ke Gereja – Gereja Dalam Rangka Perayaan Malam Natal 2025 

26 December 2025 - 08:37 WIB

Trending di Daerah