Menu

Mode Gelap
 

Jalan Rusak Tak Di Bangun, Warga Kampung Pasir Haur Lakukan Penanaman Pohon 

- Nusakata

22 Jan 2025 13:05 WIB


					Jalan Rusak Tak Di Bangun, Warga Kampung Pasir Haur Lakukan Penanaman Pohon  (Istimewa) Perbesar

Jalan Rusak Tak Di Bangun, Warga Kampung Pasir Haur Lakukan Penanaman Pohon  (Istimewa)

NUSAKATA.COM – Warga kampung pasir haur Rt 02/Rw 01 desa malingping utara, kecamatan malingping, kabupaten lebak banten.

Warga lkukan penanaman pohon pisang bukti ke kecewaan terhadap pemerintah terkait.

Diketahui jalan tersebut adalah jalan poros desa yang menghubungkan desa malingping utara dan desa rahong kecamatan malingping kabupaten lebak banten.

Dengan hasil pantauan awak media nusakata.com, di ketahui jalan poros desa yang menghubungkan 2 desa tersebut kerusakan mencapai kurang lebih 500 meter yang ada di 3 wilayah kampung,  yaitu kampung pasir haur cikadu dan talubukur.

Dikatakan warga setempat Heru fahrudin (35), penanaman pohon pisang ini bukti kekecewaan kami terhadap pemerintah terkait.

“Karena sudah sekian tahun, kalau tidak salah kurang lebih 20 tahun tidak kunjung di bangun,” Ungkap heru ke awak media pada rabu (22/01/2025)

“Karena jalan rusak ini bukan hanya di kampung kami saja tapi cikadu juga talubukur sama,” Tambahnya.

Dikatakannya, Kalau musim hujan lubang tertutup Air jalan yang rusak.

“Kalau ada kendaraan yang lewat airnya itu mengotori halaman rumah,” tambah heru.

Masih kata heru, Terus kalau musim kemarau debunya itu kalau ada kendaraan lewat berdebu.

“Ya, kalau musim kemarau debunya bukan main, sampai kerumah,” Terangnya.

Ditempat yang sama Edi juga berharap kepada pemerintah terkait,  jalan poros desa segera di bangun.

“Karena jalan ini sudah bisa di katagorikan akses menuju pasar malingping,” Katanya.

Lanjut Edi, dengan melakukan penanaman pohon pisang di jalan ini sebagai bentuk harapan kami selaku warganya kepada pemerintah, yang sangat berharap agar segera jalan ini bisa di perbaiki.

“Kami menanam pohon ini agar di bangun oleh pemerintah, supaya aktivitas masyarakat tidak terhambat,” tutupnya.

Baca Lainnya

Bupati Dompu Hadiri Harlah Ke 25 SMKN I Woja, Sekolah Tempat Mengasah Ilmu Genarasi Penerus Bangsa

21 October 2025 - 14:21 WIB

Paripurna DPRD Kabupaten Lahat Dalam Rangka Penetapan Program Pembentukan Peraturan Daerah Tahun 2026

21 October 2025 - 10:24 WIB

Gerakan Mahasiswa Pamarayan (GMP) Menolak Pembangunan Tower Ilegal

20 October 2025 - 18:54 WIB

Pangkoarmada RI Kunjungi Masjid Al-Muhyi Tasikmalaya, Serahkan Bantuan Ibadah dan Pendidikan

18 October 2025 - 14:08 WIB

Ketua Karang Taruna Desa Bolang Menduga Puskesmas Cipeundeuy Gagal Deteksi DBD

18 October 2025 - 09:01 WIB

Aliansi Masyarakat Cisata Suarakan Keadilan, Tuntut Pemberhentian Bangunan Indomaret

18 October 2025 - 08:39 WIB

Trending di Daerah