Menu

Mode Gelap
 

Diduga Pembangunan Rabat Beton Desa Cibitung Tidak Sesuai RAB

- Nusakata

15 Jul 2024 11:53 WIB


					Infrastruktur Jalan desa Cibitung Kec. Munjul Perbesar

Infrastruktur Jalan desa Cibitung Kec. Munjul

Pandeglang | Nusanews.co – Terbidik lensa camera seorang jurnalis pembangunan Infrastruktur jalan Desa Cibitung kecamatan Munjul Kabupaten Pandeglang- Banten. Fisik bangunan, nama jenis kegiatan, pagu anggaran begitu pun volume tertuang didalam papan informasi kegiatan.

Pemerintah Kabupaten Pandeglang Kecamatan Munjul Desa Cibitung Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2024. Kegiatan Rambat Beton lokasi kp. Babakan baru Volume 50 X 0,15 X 3 M. dengan nilai anggaran Rp. 47. 636. 000 Sumber anggaran Dana Desa (DD) Tahap ll T.A 2024 dilaksanakan oleh TPK Tim Pelaksana Kegiatan, Diduga tidak sesuai RAB

Pasalnya, terpantau dalam papan informasi volume ketinggian yang seharusnya 0,15 namun progres finishing hanya 0,5 dan ada juga 0,8 cm.

Hal tersebut kuat dugaan adanya pengurangan volume Fisik kubikasi beton yang kini menjadi sorotan sosial control dan perbincangan hangat di wilayah sekitar.

Saat dikonfirmasi Dedi, ia mengaku sebagai sekretaris TPK mengklaim bahwasanya, pekerjaan tersebut sudah selesai, Senin. 15/7/2024

“pekerjaan rambat beton sudah selesai”. singkatannya

Ditempat berbeda, di temui di ruang kerjanya PJ kades Cibitung Hasim, kepada awak media mengatakan.

“untuk hal itu akan saya bicarakan terlebih bersama tim pelaksana kegiatan dilapangan.” ujarnya

Saat ini Awak media masih berupaya meminta konfirmasi Kepada pihak DPMPD kabupaten Pandeglang Sampai berita ini pun ditayangkan. (Ae)

Baca Lainnya

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kabupaten Lahat Lakukan Pelantikan

27 November 2025 - 20:09 WIB

Kementrian Pertanian Tingkatkan Pangan Lewat Jaringan Irigasi Tersier

26 November 2025 - 19:26 WIB

Kabupaten Lahat Berhasil Mengalahkan Ratusan Daerah Lain Meraih Penghargaan Nasional Penurunan Stunting

25 November 2025 - 21:33 WIB

Lahat berprestasi, penghargaan nasional, cegah stunting, percepatan penurunan, komitmen daerah, pembangunan kesehatan

Peringatan Hari Guru Nasional & HUT PGRI Ke-80 Tahun Di Lahat Berlangsung Khidmat

25 November 2025 - 19:10 WIB

HIMA-AP Kabinet Cakrabhiyasa Universitas Malikussaleh Sukses Gelar PASSIFIC 1.0

25 November 2025 - 18:44 WIB

SD IT Al-Marhamah Berhasil Merebut Juara Umum Dalam Ajang Perlombaan DFQ FEST 2025

24 November 2025 - 19:57 WIB

Trending di Daerah