Menu

Mode Gelap
 

Aliansi Forum Masyarakat Pandeglang (AFMP) Akan Gelar Aksi (Demo)di Kantor BPR Lambang Ganda

- Nusakata

30 Jan 2024 10:59 WIB


					Aliansi Forum Masyarakat Pandeglang (AFMP) Akan Gelar Aksi (Demo)di Kantor BPR Lambang Ganda Perbesar

PANDEGLANG,- Aliansi Forum Masyarakat Pandeglang (AFMP) bakal menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lambang Ganda yang beralamat di Desa Karanganyar Kecamatan Labuan, Pandeglang, Banten.

 

Aksi yang bakal digelar itu, Menurut Sekjen AFMP, Tb. Saepul, buntut dari ketidakadilan dari pihak perusahaan terhadap debitur (peminjam) yang dinilai urakan serta banyaknya intimidasi yang dilakukan oleh petugas Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Lambang Ganda itu.

 

” Kami akan menggelar aksi demo besok (Rabu*red) sekira pukul 10:00 WIB, untuk menyampaikan aspirasi dan keluhan dari debitur yang merasa terintimidasi,” tegas Tb. Saepul kepada awak media, Selasa 30 Januari 2024.

 

Sementara ditempat yang sama, Ketua Umum Aliansi Forum Masyarakat Pandeglang (AFMP), Denis Rismanto membenarkan bahwa masyarakat yang tergabung dalam AFMP itu akan menggelar aksi demo di depan Kantor BPR Lambang Ganda besok. Tutupnya

Baca Lainnya

Apri Sumsel Resmi Kukuhkan APRI Lahat Wujudkan Destinasi Mancing Terbaik

16 November 2025 - 18:28 WIB

Ketika Air Naik, Kepedulian Jangan Tenggelam: Mahasiswa STKIP Syekh Manshur Galang Dana untuk Korban Banjir

15 November 2025 - 21:46 WIB

banjir pandeglang, aksi kemanusiaan, galang dana mahasiswa, respon bencana, solidaritas sosial, stkip syekh manshur

Menjelang Musda XI, Dukungan untuk Tb Agus Khotibul Umam Makin Kuat

15 November 2025 - 10:47 WIB

Delbed Widodo Silahturahmi Sekaligus Sholat Jum’at Bersama Masyarakat Kelurahan Bandar Jaya Lahat 

14 November 2025 - 17:49 WIB

Massa AAMPL Gelar Aksi Damai Di Kantor Bupati Lahat Desak Penyelesaian Sengketa Lahan Tambang

13 November 2025 - 23:22 WIB

Satpol PP Didesak Segera Tutup dan Bongkar Batching Plan PT. BBS Diduga Ilegal di Cihara 

13 November 2025 - 09:53 WIB

Trending di Daerah