Menu

Mode Gelap
 

Aksi AMPB Ultimatum Persoalan Pungli

- Nusanews.co

10 Jan 2025 03:02 WIB


					Aksi AMPB Ultimatum Persoalan Pungli (Gambar Aksi Unjuk Rasa AMPB) Perbesar

Aksi AMPB Ultimatum Persoalan Pungli (Gambar Aksi Unjuk Rasa AMPB)

NUSAKATA.COM – Sejumlah Aktivis pandeglang dari Aliansi Mahasisiwa Pandeglang Bersatu (AMPB) Melakukan Aksi Unjuk Rasa Didepan Kantor Kecamatan Banjar. Pada Kamis, (9/1/2025)

Para mahasiswa tersebut menyuarakan ULTIMATUM kejaksaan, DPMPD dan dinsos pandeglang terkait pungutan liar program PKH dan BPNT di desa gunung putri kecamatan banjar sebesar 200.0000 (dua ratus ribu rupiah).

Ketua AMPB Novan menyampaikan dalam orasinya, kami selaku mahasiswa tentu menjalankan tugas.

“kami selaku mahasiswa membela masyarakat yang hari ini tertindas di manfaatkan oleh oknum yang biadad,” tegasnya dalam orasi.

Menurutnya, di desa gunung putri ada 350 KPM yang mendapatkan program PKH dan BPNT, dan tentu KPM/Penerima ini merasa di manfaatkan oleh oknum selaku kaur kesra yang berinisial R dan pendamping PKH berinisail M .

“Kami akan melaksanankan unjuk rasa kembali ke kantor kecamatan banjar, untuk meminta kepada camat agar memecat oknum yang tidak bertanggung jawab,” Tegasnya kembali.

Dikatakannya, dengan seenaknya mengambil hak-hak KPM dengan memungut 200.000 per orang/KPM.

“kalau di kali kan dengan jumlah 350 itu mencapai 70.000.000 ( tujuh puluh juta rupiah),” Paparnya.

Kata Novan, Jika tuntutannya tidak diindahkan, maka akan kembali melakukan aksinya di kantor kejaksaan, dinsos dan DPMPD Pandeglang.

“Guna menjadikan cerminan bagi desa-desa yang lain, agar tidak adanya pungli di desa-desa sekabupaten pandeglang,” pungkasnya. (Alif)

Baca Lainnya

Aktivis BKB Nilai DPMPD dan Inspektorat Tak Jalankan Fungsi Pengawasan Program Desa

2 July 2025 - 03:23 WIB

DPD KNPI Maluku Desak PT Pelindo Tingkatkan Fasilitas dan Keamanan Pelabuhan di Ambon

1 July 2025 - 22:04 WIB

IPNU-IPPNU Kabupaten Pandeglang Audiensi dengan Wakil Bupati, Bahas Pendidikan dan Penguatan Kader Pelajar NU

1 July 2025 - 20:40 WIB

Hari Bhayangkara ke-79, Muda Care Indonesia Serukan Sinergi Polri dan Pemuda Bangun Indonesia

1 July 2025 - 17:56 WIB

Polres Lahat Gelar Upacara Hari Bhayangkara Ke-79 dan Syukuran Penuh Khidmat di Pendopoan Bupati

1 July 2025 - 15:12 WIB

Diduga Pembangunan Toilet SMPN 3 Picung Retak-Retak, Kata Somasi Kepada Jurnalis Muncul

1 July 2025 - 10:47 WIB

Trending di Daerah