Menu

Mode Gelap
 

3 Pasangan Capres Dan Cawapres Resmi Dapatkan Nomor Urut

- Nusanews.co

14 Nov 2023 14:23 WIB


					3 Pasangan Capres Dan Cawapres Resmi Dapatkan Nomor Urut Perbesar

Jakarta,-

3 pasang Capres dan Cawapres kini telah resmi mendapat nomor urut. Pengundian nomor urut pasangan capres-cawapres 2024 dilakukan secara terbuka dan disiarkan langsung melalui akun YouTube KPU RI pada Selasa ( 14/11 ) pukul 19.00 WIB.

Pengambilan undian nomor urut dilakukan dua tahap. Tahap pertama adalah pengambilan nomor antrean sesuai dengan waktu pada saat mendaftarkan pasangan capres cawapres ke KPU.

Nomor urut tersebut akan dipakai masing-masing pasangan capres-cawapres selama kampanye hingga hari pemungutan suara pada 14 Februari 2024.

Berikut daftar nomor urut Capres dan Cawapres 2024 :

– Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar yang mendapatkan kesempatan awal dan mendapatkan nomor urut 1.

– Ganjar Pranowo dan Mahfud MD mendapatkan nomor urut 3.

– Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka pada giliran selanjutnya mendapatkan nomor urut 2.

Baca Lainnya

Ketum HMI Pandeglang: Sufmi Dasco Tokoh Nasional Andalan Anak Bangsa

17 April 2025 - 02:54 WIB

Mathla’ul Anwar Peringati Harlah ke-112 Tahun Hijriyah dan Gelar Halal Bihalal

13 April 2025 - 13:37 WIB

Menhan RI Kunjungi Lahat, Sekolah Unggulan Garuda Gagasan Presiden Prabowo Segera Dibangun

10 April 2025 - 19:44 WIB

Atas Mudik 2025 Alhamdulillah Lancar, PBNU Apresiasi Polri

10 April 2025 - 12:20 WIB

Prabowo Akan Ke Timur Tengah, Demi Perdamaian Palestina

9 April 2025 - 12:23 WIB

Harlah ISMA’U NTB, TGH. Ibnu Kholil Dorong Pembentukan Koperasi dan Gerakan Pembacaan Kitab Kuning

8 April 2025 - 17:26 WIB

Trending di Nasional